Selasa, 09 Agustus 2011

Cara Membuat Dua Kolom di bawah Hearder

Cara membuat dua kolom di bawah hearder.para pimilik blog di dunia maya selalu ingin menambah
kolom kolom di blognya untuk keperluan penempatan banner dan lain lain.
Sekarang kita akan mencoba belajar cara menambah elemen di bawah hearder menjadi dua.
Nach....langsung ke cara membuatnya:


Login ke bloger=>klik Tata Letak =>klik Edit html Cari kode berikut]]></b:skin>(untuk mempermudah pencarian gunakan ctrl+f),jika sudah ketemu,letekkan kode berikut tepat di atasnya:

#box-main-container {
clear:both;
}
.box-column {
padding:0px 10px 10px 10px;
border:1px dotted $bordercolor;
}


Setrusnya cari kode <div id='main-wrapper'> (untuk mempermudah pencarian gunakan ctrl+f)jika sudah ketemu letakan/kopy dan faste kode berikut tepat di atasnya:


<div id='box-main-container'>
<div id='box1' style='width: 50%; float: left; margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='box-column' id='col1' preferred='yes' style='float:left;'/>
</div>
<div id='box2' style='width: 50%; float: right; margin:0; text-align: left;'>
<b:section class='box-column' id='col2' preferred='yes' style='float:right;'/>
</div>
<div style='clear:both;'/>
</div>


jika sudah selesai di kopy dan faste selanjutnya klik Simpan Template.
Semoga berhasil dan ditunggu komentarnya!.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar